­
Karya

-273- Narkoba dan Keinginan Manusia Hidup Bahagia

Sunday, December 31, 2017 1 komentar
*KEBAHAGIAAN* Tribun Kaltim, edisi 28 Desember 2017. Bismillahirrahmanirrahim. Saya menulis ini karena saya baru tahu kalau sebagian besar efek narkoba adalah membuat penggunanya merasa nyaman dan bahagia. Ini hampir sama dengan apa yang saya rasakan saat selesai menulis. Saya merasa bahagia, saya merasa punya dunia sendiri. Saya merasa semua beban, penat, lelah, marah, jengah sirna saat menulis. Perasaan...

Continue Reading

Karya

-272- Hari Ibu, Cita Perempuan Untuk Bangsa

Saturday, December 23, 2017 1 komentar
Bismillahirrahmanirrahim. Hasil belajar yang kedua, alhamdulillah terbit di koran Radar Tarakan, 22 Desember 2017. Dibuat dalam rangka Hari Ibu. Artikel ini terinspirasi dari kalender BPS. 😄. ---- Hari Ibu, Cita Perempuan Untuk Bangsa “Berilah pelajaran kepada anak-anak perempuan, dan dari sinilah peradaban bangsa dimulai. Jadikanlah mereka ibu-ibu yang cakap, cerdas dan baik, maka mereka akan menyebarluaskan peradaban di...

Continue Reading

Inspirasi

-271- Melanjutkan Estafet Perjuangan Perempuan Indonesia

Friday, December 22, 2017 Beri komentar
Bismillahirrahmanirrahim. Kemarin siang, saya bertemu sahabat lama, seorang Ibu dengan tiga anak balitanya. Demi melihat sepatu rajut yang dikenakan oleh anak ketiganya, saya berkomentar,  "Buat sendiri ya Mbak?." "Iya" jawabnya.  "Bandananya juga?." "Iya."  Saya tersenyum sambil memberikan pujian. Dengan segala keriwehan di rumah, masih sempat merajut, luar biasa sekali!, mendadak mengingatkan saya pada sosok ibu.  Ibu saya adalah...

Continue Reading

Karya

-270- Membaca Geliat Perekonomian Kalimantan Utara

Friday, December 22, 2017 3 komentar
Bismillahirrahmanirrahim. Setelah terpilih untuk mengikuti Workshop Menulis BPS dengan hashtagnya, #MenulisAsyikBPS bulan lalu, salah satu beban moril amanah yang diberikan selain menularkan virus menulis adalah muncul tulisan di koran jeng jeng jeng.... :D.  Merasa malu-malu kucing gimana gitu ya, karena sebelumnya tulisan saya belum pernah masuk koran untuk versi seriyees dengan mengupas angka. :). Nyesel juga, kenapa karya...

Continue Reading

Statistisi

-269- Ekonomi Menguat, Kaltim Bertabur Nikmat

Wednesday, December 20, 2017 1 komentar
Bismillahirrahmanirrahim Dalam waktu satu dekade terakhir, pertumbuhan ekonomi Indonesia semakin menguat. Setelah pernah mengalami keguncangan ekonomi yang sangat hebat pada tahun 1998, yang disebut-sebut sebagai krisis tersuram sepanjang sejarah pembangunan Indonesia. Tercatat pada kuartal ketiga tahun 2017 ini, pertumbuhan Indonesia tumbuh kokoh pada angka 5,06 persen. Jika keguncangan ekonomi dapat berdampak sistemik, tidak hanya pada sisi moneter, tetapi...

Continue Reading